Soal PAI SD Kelas 2 - Nabi Muhammad Teladanku dan Kunci Jawaban

PAI SD Kelas 2 - Nabi Muhammad Teladanku

Latihan soal dan kunci jawaban PAI SD Kelas 2 - Nabi Muhammad Teladanku


Perilaku jujur Nabi Muhammad membuatnya….

A. Dimusuhi kaum kafir

B. Dipercaya orang lain

C. Diangkat menjadi rasul


Jawaban:

Suka berkata bohong adalah perilaku….

A. Terpuji

B. Tercela

C. Baik


Jawaban:

Nabi Muhammad sangat pengasih. Contoh meneladani perilaku kasih sayang beliau adalah….

A. Afira meminjami penggaris pada Jasmin

B. Arfa lupa mengerjakan PR

C. Khalif rajin berlatih karate


Jawaban:

Paman Nabi Muhammad yang mengasuhnya ketika berusia 8 tahun bernama….

A. Abdullah

B. Abu Thalib

C. Abdul Muthalib


Jawaban:

Perilaku terpuji juga disebut akhlaq….

A. Huznuzan

B. Mahmudah

C. Mazmumah


Jawaban:

Perilaku jujur akan mengantar kita ke….

A. Neraka

B. Surga

C. Istana


Jawaban:

Rafa izin pergi ke sekolah, tetapi ternyata ia membolos bersama teman-temannya. Perilaku Rafa menunjukkan….

A. Boros

B. Jujur

C. Dusta


Jawaban:

Nabi Muhammad berdakwah dengan jujur. Beliau….

A. Menjaga kedamaian Mekah

B. Menyampaikan wahyu dengan benar

C. Selalu berbuat baik pada sesama


Jawaban:

Kanaya berkata benar. Kanaya tidak pernah berbohong. Kanaya termasuk anak yang….

A. Disiplin

B. Jujur

C. Mandiri


Jawaban:

Orang yang dapat dipercaya artinya tidak….

A. Berkhianat

B. Bertanggung jawab

C. Tertib


Jawaban:

Sikap yang lurus hati, ikhlas dan tidak curang disebut….

A. Dusta

B. Tanggung jawab

C. Jujur


Jawaban:

Anak yang jujur dan berkasih sayang disenangi….

A. Teman

B. Semua orang

C. Ayah dan ibu


Jawaban:

» Selengkapnya: Latihan Soal PAI SD Kelas 2 - Nabi Muhammad Teladanku

Post a Comment

0 Comments