
Berikut adalah latihan soal dan kunci jawaban IPA SD Kelas 6. Selamat berlatih.
Binatang yang mencari makan di malam hari disebut …
A. nokturnal
B. ekolokasi
C. mimikri
Jawaban:
Pada gambar no 2 disebut penyerbukan ….
A. penyerbukan sendiri
B. penyerbkan tetangga
C. penyerbukan silang
D. penyerbukan bastar
Jawaban:
Pernyataan:
(1) Memiliki medan magnet,
(2) memiliki dua kutub,
(3) dapat menarik semua jenis benda,
(4) kutub magnet yang senama didekatkan akan saling menolak,
(5) kutub magnet yang tak senama saling menarik.
Sifat-sifat magnet ditunjukkan oleh nomor … .
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (2), dan (4)
C. (2), (3), dan (5)
D. (3), (4), dan (5)
Jawaban:
Terjadi pembuahan pada tumbuhan apabila serbuk sari jatuh ke ….
A. putik
B. mahkota bunga
C. tangkai bunga
D. benang sari
Jawaban:
Kelebihan rangkaian seri adalah . . . .
A. nyala lampu lebih terang
B. baterai/listrik lebih hemat
C. banyak komponen yang digunakan
D. jika satu lampu padam yang lain tetap menyala
Jawaban:
air terjun dapat dimanfaatkan sebagai pembangkit listrik. Energi air terjun diubah menjadi energi listrik menggunakan…
A. Turbin
B. Generator
C. Dinamo
D. Sel surya
Jawaban:
Hubungan yang terjalin antar makhluk hidup, yang saling menguntungkan satu sama lain, disebut sebagai simbiosis .…
a. Parasitisme
b. Mutualisme
c. Komensalisme
d. Amensalisme
Jawaban:
Hewan ini berkembang biak dengan cara ….
A. ovovivipar
B. vivipar
C. opovivo
D. ovipar
Jawaban:
Berikut yang bukan merupakan tindakan untuk menghemat energi listrik adalah ….
A. mematikan televisi jika tidak ditonton
B. tidak menggunakan peralatan elektronik yang boros energi
C. menggunakan peralatan listrik seperlunya saja
D. menyalakan lampu jika hari sudah siang
Jawaban:
Perubahan benda padat menjadi cair disebut. . .
a. Membeku
b. Mencair
c. Mengembun
d. Menguap
Jawaban:
Percobaan pada gambar di atas adalah untuk membuktikan adanya … .
A. magnet
B. medan magnet
C. magnet batang
D. gaya magnet
Jawaban:
Tumbuhan di atas berkembang biak dengan cara …
A. umbi lapis
B. tunas
C. cangkok
Jawaban:
0 Comments